Bersandar kepada Allah

Bismillah. Alhamdulillah; segala puji bagi Allah Rabb seru sekalian alam. Salawat dan salam semoga terlimpah kepada nabi kita Muhammad, para sahabatnya dan pengikut setia mereka. Amma ba’du. Salah satu sifat yang mengangkat kedudukan seorang hamba di hadapan Allah adalah ketergantungan hatinya kepada Allah semata. Sebagaimana di bagian awal surat al-Anfal ketika Allah menggambarkan diantara sifat … Baca Selengkapnya

Keyakinan Seorang Muslim

oleh : Redaksi al-mubarok.com Bismillah. Segala bentuk musibah dan kesulitan yang menimpa umat manusia adalah perkara yang telah dicatat dalam lembaran takdir. Bagi seorang muslim bersabar menghadapi takdir adalah kemuliaan dan kebahagiaan. Sebab ia yakin bahwa Allah Mahabijaksana lagi Mahaadil. Ia pun yakin bahwa tidak ada yang mengatur alam ini selain Allah. Tidak ada yang … Baca Selengkapnya

Tawakal Kepada Allah

Oleh : Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah Tawakal kepada Allah maknanya adalah; menyerahkan segala urusan kepada-Nya, bersandar kepada-Nya subhanahu wa ta’ala dalam segala urusannya, dan menyerahkan urusan-urusannya kepada Allah subhanahu wa ta’ala dimana dia tidak lagi berpaling/menggantungkan urusan kepada selain-Nya. Tawakal kepada Allah ini tercakup di dalam perkara akidah/keyakinan; dimana seorang hamba tidak lagi bersandar kepada … Baca Selengkapnya

Tekad Bulat Sang Pejuang

Bismillah.

Seorang guru kami, al-Ustaz Fauzan hafizhahullah seringkali menyitir perkataan yang dinisbatkan kepada sahabat Abu Bakar ash-Shiddiq radhiyallahu’anhu, “Seandainya kalian meninggalkan aku dan tidak mau membelaku –dalam hal jihad ini, pent- niscaya aku akan tetap berperang walaupun sendiri.”

Baca Selengkapnya

Menundukkan Diri Kepada Ilahi

Bismillah. Laa haula wa laa quwwata illa billah.

Setiap manusia adalah ciptaan Allah. Kita menyadari sepenuhnya bahwa ciptaan Allah memiliki hikmah yang luar biasa. Jika orang terkagum-kagum dengan makhluk-makhluk Allah dengan segala keunikan yang ada padanya, maka secara tidak langsung menuntut kita untuk lebih kagum dan mengakui kebesaran Allah dengan segala kesempurnaan dan kemuliaan-Nya.

Baca Selengkapnya

Kemana Hatimu Bergantung?

Bismillah.

Di dalam hadits sahih yang diriwayatkan Bukhari dan Muslim disebutkan salah satu sifat orang yang akan mendapatkan naungan Allah pada hari kiamat adalah, “Seorang lelaki yang hatinya bergantung di masjid.” Di sisi lain, hadits itu juga menyebutkan golongan yang lain yaitu, “Seorang pemuda yang tumbuh dalam pengabdian kepada Allah.”

Baca Selengkapnya