Mukadimah Kitab Tauhid (bagian 3)

Bismillah. Alhamdulillah pada kesempatan ini Allah berikan taufik dan kemudahan bagi kita untuk melanjutkan pembahasan Kitab Tauhid karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah. Pada kesempatan terdahulu kita sudah membahas beberapa ayat yang dibawakan oleh penulis yang menjelaskan tentang hakikat tauhid, kedudukan tauhid dan wajibnya tauhid. Berikutnya penulis membawakan sebuah hadits dari Mu’adz bin Jabal radhiyallahu’anhu mengenai … Baca Selengkapnya

Keistimewaan Kitab Tauhid

Bismillah. Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah menjelaskan mengenai sisi kelebihan dan keistimewaan Kitab Tauhid karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah dibandingkan kitab-kitab yang lain. Beliau berkata : وهذا الكتاب من أنفس الكتب المؤلَّفة في باب التّوحيد Kitab ini termasuk kitab yang paling berharga yang disusun dalam bab tauhid. لأنه مبني على الكتاب والسنة، بحيث إنه رحمه الله، … Baca Selengkapnya

Mukadimah Kitab Tauhid (bagian 2)

Bismillah. Alhamdulillah pada kesempatan ini Allah kembali beri kemudahan bagi kita untuk melanjutkan pembahasan seputar faidah dari Kitab Tauhid karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah. Beliau berkata : وقوله: {وَاعْبُدُوا اللَّهَ وَلا تُشْرِكُوا بِهِ شَيْئاً}  Allah berfirman (yang artinya), “Dan sembahlah Allah, dan janganlah kalian mempersekutukan dengan-Nya sesuatu apapun.” (an-Nisaa’ : 36) Di dalam ayat ini terkandung … Baca Selengkapnya

Mukadimah Kitab Tauhid (bagian 1)

Bismillah. Alhamdulillah pada kesempatan ini Allah berikan kemudahan untuk kita untuk kembali membuka sebuah kitab karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah yang berjudul Kitab Tauhid. Beliau memulai risalahnya : بسم الله الرحمن الرحيم Dengan menyebut nama Allah Yang Mahapengasih lagi Mahapenyayang Di dalam kalimat ini terkandung tabarruk/mencari berkah dengan menyebutkan nama-nama Allah/asma’ul husna di awal tulisannya. … Baca Selengkapnya

Terjerumus ke Neraka

Bismillah. Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah dalam Kitab Tauhid-nya telah membuat bab khusus tentang wajibnya merasa takut kepada syirik. Diantara dalil yang beliau bawakan adalah sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Barangsiapa yang meninggal dalam keadaan berdoa/beribadah kepada tandingan/sesembahan selain Allah maka dia pasti masuk neraka.” (HR. Bukhari) Di dalam redaksi riwayat Muslim, disebutkan dengan kalimat, … Baca Selengkapnya

Dalil Tauhid

Bismillah. Wa bihi nasta’iinu. Allah berfirman : {وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالْإِنسَ إِلَّا لِيَعْبُدُونِ} “Tidaklah Aku ciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-Ku.” (adz-Dzariyat : 56) Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah membawakan ayat ini di bagian awal Kitab Tauhid. Ayat ini menunjukkan tentang wajibnya tauhid dan kedudukan tauhid yang sangat agung; bahwa ia merupakan tujuan … Baca Selengkapnya

Mengenal Kitab Tauhid

Bismillah. Alhamdulillah berikut ini kami sajikan sebuah tautan untuk mengunduh rekaman kajian bersama Ust. Afifi Abdul Wadud, B.A. hafizhahullah dengan tema ‘Mengenal Kitab Tauhid’. Kajian ini diadakan di Masjid al-Mubarok Tegalrejo – sebelah utara Kampus UMY pada kegiatan Ma’had al-Mubarok yang diselenggarakan oleh FORSIM (Forum Studi Islam Mahasiswa) pada tahun 2013. Silahkan unduh rekaman dari … Baca Selengkapnya

Hanya Untuk-Mu

oleh : Redaksi al-mubarok.com Bismillah. Menyembelih hewan dalam rangka ritual adalah perbuatan yang tidak boleh dipersembahkan kepada selain Allah. Barangsiapa yang melakukannya maka Allah melaknatnya. Pelakunya telah melakukan kemusyrikan, yang apabila dia mati dalam keadaan tidak bertaubat darinya maka dia akan dihukum kekal di dalam neraka. Surga haram baginya. Seluruh amalnya akan musnah bagaikan debu … Baca Selengkapnya

Cobaan dan Kecintaan

Bismillah. Dalam sebuah hadits, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Sesungguhnya besarnya pahala bersama dengan besarnya cobaan. Dan sesungguhnya Allah ta’ala apabila mencintai suatu kaum maka Allah berikan cobaan kepada mereka. Barangsiapa yang ridha maka Allah ridha kepadanya. Dan barangsiapa yang murka maka Allah pun murka kepadanya.” (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah, dinyatakan hasan oleh al-Albani dalam … Baca Selengkapnya

Belajar Aqidah Tauhid

Bismillah. Dengan memohon taufik dari Allah, insya Allah akan diadakan kegiatan pelajaran membaca kitab aqidah dengan judul : Ibthal at-Tandid bi Ikhtishar Syarh Kitab at-Tauhid Karya : Syaikh Hamad bin ‘Atiq rahimahullah (wafat 1301 H) Jadwal : Setiap Ahad sore Pkl. 15.45 – 17.15 WIB Tempat : Wisma al-Mubarok 1, Ngebel – barat Asrama Putri … Baca Selengkapnya