Mulianya Kalimat Tauhid

Bismillah Kalimat tauhid yaitu ucapan laa ilaha illallah memiliki kedudukan yang sangat agung di dalam Islam. Karena ia merupakan bagian dari dua kalimat syahadat yang menjadi kunci pertama dan paling utama untuk masuk ke dalam Islam dan syarat untuk masuk ke dalam surga. Di dalam kalimat tauhid ini terkandung penetapan ibadah kepada Allah dan penolakan … Baca Selengkapnya

Seri Belajar Kitab Tauhid

Bismillah. Berikut ini kami sajikan update daftar seri tulisan yang mengupas seputar faidah dari Kitab Tauhid : Mengenal Penulis Kitab Tauhid (buka) Dakwah Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab (buka) Keistimewaan Kitab Tauhid (buka) Tema Bahasan Kitab Tauhid (buka) 6 Bab Pertama dari Kitab Tauhid (buka) Keutamaan Belajar Tauhid (buka) Mukadimah Kitab Tauhid – bagian 1 … Baca Selengkapnya

Merawat Pohon Iman

Bismillah. Para ulama memiliki perhatian yang sangat besar dalam hal iman. Oleh sebab itu kita dapati pembahasan khusus seputar iman dan aqidah atau pokok-pokok agama Islam dalam karya-karya mereka. Bahkan dalam hadits yang terkenal tentang kedatangan malaikat Jibril dalam bentuk manusia kepada Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam disebutkan juga pertanyaan mengenai apa itu iman. Nabi … Baca Selengkapnya

Keutamaan Tauhid dan Bahaya Syirik

Bismillah. Para ulama memiliki perhatian yang sangat besar dalam menjelaskan perkara tauhid. Hal ini merupakan kewajiban mereka sebagai penerus dakwah para rasul ‘alaihimus salam. Allah berfirman (yang artinya), “Dan sungguh telah Kami utus kepada setiap umat seorang rasul yang menyerukan; Sembahlah Allah dan jauhilah thaghut.” (an-Nahl : 36) Setiap perintah beribadah kepada Allah maka di … Baca Selengkapnya

Menata Dzikir dan Syukur

Bismillah. Salah satu doa yang diajarkan kepada kita adalah untuk memohon bantuan kepada Allah dalam hal berdzikir, bersyukur serta beribadah dengan baik. Hal ini sebagaimana disebutkan dalam hadits Mu’adz bin Jabal radhiyallahu’anhu yang diriwayatkan oleh Imam Abu Dawud dalam Sunan-nya : أنَّ رسولَ اللَّه صلَّى اللَّه علَيهِ وسلَّمَ أخذَ بيدِهِ، وقالَ: يا مُعاذُ، واللَّهِ إنِّي لأحبُّكَ، واللَّهِ إنِّي لأحبُّك، فقالَ: أوصيكَ … Baca Selengkapnya

Perintah Allah Yang Paling Agung

Bismillah. Allah menciptakan kita untuk beribadah kepada-Nya. Allah mengutus para rasul untuk mengajak mausia menyembah Allah semata dan meninggalkan syirik. Inilah perintah yang paling agung dari Allah kepada segenap umat manusia. Allah berfirman : يَا أَيُّهَا النَّاسُ اعْبُدُوا رَبَّكُمُ “Wahai manusia, sembahlah Rabb kalian…” (al-Baqarah : 21) Allah juga berfirman : وَمَا أُمِرُوا إِلَّا لِيَعْبُدُوا … Baca Selengkapnya

Siapkan Imanmu…

Bismillah. Salah satu motivasi yang penting untuk kembali kita ingat adalah keutamaan puasa Ramadhan. Sebagaimana disebutkan dalam hadits Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Barangsiapa yang berpuasa Ramadhan dalam keadaan beriman dan mengharapkan pahala, niscaya Allah akan mengampuni dosa-dosanya yang telah berlalu.” (HR. Bukhari dan Muslim) Hadits ini memberikan pelajaran kepada kita bahwa puasa adalah bagian … Baca Selengkapnya

Beragama dengan Ikhlas

Bismillah. Allah memerintahkan kita untuk mengikhlaskan ibadah dan ketaatan untuk-Nya, dan tidak mempersekutukan Allah dengan sesuatu apa pun juga. Allah berfirman (yang artinya), “Dan Rabbmu memerintahkan agar kalian tidak beribadah kecuali hanya kepada-Nya…” (al-Israa’ : 23) Allah berfirman (yang artinya), “Dan tidaklah mereka diperintahkan melainkan supaya mereka beribadah kepada Allah dengan memurnikan agama untuk-Nya dengan … Baca Selengkapnya

Bersaudara Karena Iman

Bismillah.

Di dalam al-Qur’an, Allah menyebut bahwa kaum beriman itu bersaudara. Dari sini kita bisa menarik simpul yang sangat menarik antara ukhuwah dengan aqidah. Tidak ada ukhuwah tanpa aqidah. Itulah makna yang tersirat dari ungkapan ‘sesungguhnya kaum beriman adalah bersaudara’.

Baca Selengkapnya

Kaitan Amal Badan Dengan Iman

1536599_440719906055857_2055568316_n

oleh : Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah

أعمال الجوارح هل تعتبر كمالاً للإيـمان أو تعتبر كصحة للإيـمان؟

“Amal-amal anggota badan apakah ia termasuk penyempurna iman ataukah dianggap sebagai penentu keabsahan iman?”

Baca Selengkapnya