Bismillah.
Kaum muslimin yang dirahmati Allah, berikut ini kami sajikan kembali sebuah rekaman kajian kitab Tazkiyatun Nufus yang disampaikan oleh Ustaz Amir as-Soronji, Lc. hafizhahullah yang beliau sampaikan dalam kegiatan Ma’had al-Mubarok beberapa tahun silam.