DonasiPublikasi

Borong Pahala Tanpa Ragu

Bismillah.

Bulan Dzulhijjah memang istimewa. Takmir Masjid Jami’ al-Mubarok YAPADI mendapatkan kesempatan untuk mengelola beberapa even penting dan berharga untuk dakwah di tengah umat.

Alhamdulillah, kurban pada tahun ini insya Allah diadakan di tempat khusus dengan tim jagal khusus sehingga butuh dukungan dana yang tidak sedikit. Donasi-donasi juga telah masuk dan masih terbuka kesempatan bagi anda yang ingin ikut menabung pahala…

Alhamdulillah, sebelum kurban juga adakan diadakan pengajian buka puasa Arafah dengan mengikuti protokol kesehatan dengan pembicara : Ust. dr. Ariffudin, Sp.OT insya Allah pada hari Kamis sore 9 Dzulhijjah 1441 H di Masjid Jami’ al-Mubarok YAPADI… Masih terbuka pula kesempatan untuk anda yang ingin menabung pahala memberi makan menu buka puasa. Yuk, jangan sia-siakan kesempatan!

Berikut ini kami sajikan dua poster donasinya :

Diposting dari : Kantor YPIA – semoga Allah memberkahinya –

Redaksi

Redaksi al-mubarok.com dikelola oleh relawan dan pegiat dakwah Masjid Jami' al-Mubarok (MJM) YAPADI Yogyakarta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *