Puasa Itu Istimewa

Bismillah. Syaikh Muqbil al-Wadi’i rahimahullah pernah ditanya : Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda dalam hadits yang diriwayatkan olehnya dari Rabbnya (hadits qudsi), “Setiap amal anak Adam untuknya kecuali puasa; karena puasa itu untuk-Ku dan Aku lah yang akan membalasnya.” Suatu hal yang dimaklumi bahwa semua ibadah itu untuk Allah dan diberikan pahala, tetapi bagaimana … Baca Selengkapnya

Niat Puasa Ramadhan

37990.gif

oleh : Syaikh Muqbil bin Hadi al-Wadi’i rahimahullah

Suatu saat, Syaikh ditanya :

هل تجب نية صيام رمضان أم يكفي نية صيام الشهر كله واحدة ؟ ومتى ذلك ؟

Apakah wajib niat puasa Ramadhan itu -dilakukan setiap hari, pent-, ataukah cukup berniat puasa untuk sebulan penuh dengan sekali niat di awal? Dan kapankah berniatnya?

Baca Selengkapnya