Belajar Bahasa Arab [21]

Program Belajar Kaidah Bahasa Arab 1 Bulan

Bismillah. Alhamdulillah pada kesempatan ini kita bisa berjumpa kembali dalam pelajaran kaidah bahasa arab. Pada bagian sebelumnya sudah kita bahas tentang tanda-tanda i’rob pada fi’il. Fi’il yang mu’rob adalah yang akhirannya bisa berubah karena faktor luar yang mempengaruhinya.

Baca Selengkapnya

Belajar Bahasa Arab [19-20]

Belajar Bahasa Arab [19]

Program Belajar Kaidah Bahasa Arab 1 Bulan

Alhamdulillah. Kaum muslimin yang dirahmati Allah, kita bertemu kembali dalam pelajaran ilmu kaidah bahasa arab. Pada bagian sebelumnya telah dibicarakan mengenai i’rob pada fi’il. Bahwa pada fi’il berlaku tiga keadaan i’rob; rofa’, nashob, dan jazem.

Baca Selengkapnya

Belajar Bahasa Arab [17-18]

Belajar Bahasa Arab [17]

Program Belajar Kaidah Bahasa Arab 1 Bulan

Bismillah. Alhamdulillah pada kesempatan ini kita bisa bertemu kembali dalam pelajaran bahasa arab jarak jauh, pada bagian sebelumnya sudah dibahas mengenai tawaabi’; yaitu isim-isim yang dibaca mengikuti i’rob isim yang diikuti (matbu’-nya). Tawaabi’ itu ada empat macam; na’at atau shifat, ‘athaf, taukid, dan badal. Pada kesempatan sebelumnya sudah dibahas seputar na’at dan ‘athaf. Kali ini kita akan melanjutkan tentang taukid dan badal.

Baca Selengkapnya

Belajar Bahasa Arab [7]

Program Belajar Kaidah Bahasa Arab 1 Bulan

Rangkuman Tanda I’rob Pada Isim

Alhamdulillah, kaum muslimin yang dirahmati Allah kita bisa bertemu kembali dalam pelajaran bahasa arab dasar untuk mengetahui kaidah-kaidah agar bisa membaca kitab para ulama, dan tentu saja yang paling utama ialah untuk memahami al-Qur’an dan as-Sunnah.

Baca Selengkapnya

Belajar Nahwu 1 Bulan (bagian 3)

kitab-hadits-1140x500

 

Alhamdulillah. Salawat dan salam semoga tercurah kepada Rasulullah.

Amma ba’du.

Kaum muslimin yang dirahmati Allah, pada kesempatan ini kita telah memasuki pertemuan ketiga dari pelajaran nahwu dengan kitab muyassar. Pada dua pertemuan sebelumnya kita telah membahas materi-materi pengantar yang disampaikan oleh penulis.

Baca Selengkapnya