Amal Yang Paling Utama

Bismillah. Di dalam hadits telah dijelaskan bahwa amal yang paling utama itu ada beraneka ragam. Diantara penjelasan yang dibawakan ialah bahwa amal yang paling utama adalah iman kepada Allah dan Rasul-Nya. Hal ini sangat jelas karena kedua perkara ini menjadi pondasi dalam agama Islam serta kandungan dari dua kalimat syahadat. Makna iman mencakup ucapan dengan … Baca Selengkapnya