Bismillah.
Insya Allah akan dibuka kembali kelas bahasa arab dengan materi ilmu shorof
Sifat : Terbuka untuk umum, khusus putra
Syarat : Muslim, bisa membaca al-Qur’an, sudah belajar nahwu
Bismillah. Dibuka pendaftaran peserta kelas bahasa arab untuk menengah : Materi : Ilmu shorof dasar Kitab : Mukhtarot Periode : Oktober – Desember 2019 Frekuensi : 2 x dalam sepekan Durasi : 60 menit /pertemuan Jumlah Pertemuan : 20 x Jadwal : Senin dan Kamis Pkl. 16.00 – 17.00 WIB Tempat : Wisma al-Mubarok 1, … Baca Selengkapnya
Bismillah.
Insya Allah akan dibuka kembali kelas bahasa arab dengan materi ilmu shorof
Sifat : Terbuka untuk umum, khusus putra
Syarat : Muslim, bisa membaca al-Qur’an, sudah belajar nahwu
PANDUAN PROGRAM KELAS PERSIAPAN
RINGKASAN MATERI NAHWU
01. Kata dalam bahasa arab disebut dengan al-Kalimah
02. al-Kalimah terbagi tiga; isim (kata benda), fi’il (kata kerja), dan harf (kata sambung)
03. Kalimat dalam bahasa arab disebut dengan al-Jumlah
04. al-Jumlah terbagi dua; jumlah ismiyah dan jumlah fi’liyah
05. Ciri-ciri isim diantaranya : bisa dikasroh, ditanwin, diawali alif lam, diawali harf jar
Bismillah.
Berikut ini kami sajikan kembali tautan untuk membaca informasi pendaftaran program belajar shorof dan praktek baca kitab yang diadakan di Wisma al-Mubarok 1 Ngebel – selatan Kampus UMY.
Bismillah.
Insya Allah akan diadakan kegiatan belajar ilmu kaidah bahasa arab…
Sifat : Terbuka untuk umum, khusus putra
Materi : Ilmu Nahwu
Biaya : Gratis
Bismillah.
Berikut ini rekap sementara peserta program belajar jarak jauh kaidah bahasa arab 1 bulan. Bagi yang sudah mendaftar dan belum tercantum mohon memberitahukan kepada kami.
Bismillah.
Kaum muslimin yang dirahmati Allah, alhamdulillah pada kesempatan ini kami bisa menyajikan rekaman pelajaran bahasa arab dengan panduan kitab al-Muyassar.
Topik pembahasan :
– I’rob dan bina’
– I’rob pada isim
– I’rob pada fi’il
– Tanda dasar i’rob
– Penyebab perubahan
– Mengenal tanda rofa’ pada isim
– Mengenal tanda nashob pada isim
– Mengenal tanda jar pada isim
– Contoh isim marfu’
– Contoh isim manshub
– Contoh isim majrur
Topik pembahasan :
– Pengertian isim
– Macam-macam isim
– Mengenal isim mufrod
– Mengenal isim mutsanna
– Mengenal isim jamak mudzakkar salim
– Mengenal isim jamak mu’annats salim
– Mengenal isim jamak taksir
– Asma’ul Khomsah
– Mengenal isim maqshur
– Mengenal isim manqush
– Mengenal isim laa yanshorif