Asas Kekuatan Iman

Bismillah. Sebagaimana telah diketahui bahwa dua kalimat syahadat merupakan pondasi utama dalam agama Islam. Syahadat laa ilaha illallah mengandung penetapan bahwa Allah satu-satunya sesembahan yang benar dan menolak segala bentuk ibadah kepada selain-Nya. Adapun syahadat anna Muhammadar rasulullah mengandung keyakinan bahwa tidak ada jalan yang benar dalam beribadah kepada Allah kecuali melalui petunjuk dan bimbingan Continue reading

Makna Tauhid Ibadah

Bismillah. Tauhid merupakan perkara yang sangat penting untuk dipelajari oleh setiap muslim. Karena tauhid inilah poros ajaran Islam yang diserukan oleh setiap rasul. Hakikat tauhid ini sebagaimana diterangkan para ulama adalah mengesakan Allah dalam hal ibadah; yaitu menujukan ibadah -dengan segala bentuknya- kepada Allah semata dan meninggalkan syirik. Inilah yang sering disebut dengan istilah tauhid Continue reading

Manajemen Ibadah

Bismillah. Salah satu perkara yang menjadi bukti kesempurnaan ajaran Islam adalah ia menunjukkan kepada kita apa yang menjadi tujuan hidup dan jalan kebahagiaan manusia; yaitu dengan beribadah kepada Allah semata dan meninggalkan syirik kepada-Nya. Allah berfirman (yang artinya), “Dan tidaklah Aku ciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-Ku.” (adz-Dzariyat : 56). Sebagaimana telah Continue reading

Masih Pemula

Bismillah. Segala puji bagi Allah yang telah menurunkan kitab-Nya sebagai petunjuk bagi manusia untuk meraih bahagia. Salawat dan salam semoga terlimpah kepada hamba dan utusan terbaik-Nya, amma ba’du. Petunjuk dari Allah merupakan dambaan setiap insan. Karena tanpa petunjuk manusia akan hidup dalam kegelapan dan kesesatan. Berputar dari satu kebatilan menuju kebatilan berikutnya. Dari situlah hidayah Continue reading

Mengenal Hakikat Tauhid

Bismillah. Alhamdulillah berikut ini kami sajikan sebuah tautan untuk mengunduh rekaman pelajaran baca kitab dengan rujukan : ‘Syarh Kitab Kasyfu Syubuhat’ karya Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah dengan tema : ‘Mengenal Hakikat Tauhid’ Pelajaran diadakan di Wisma al-Mubarok 1, Ngebel Jl. Puntadewa – selatan Kampus Terpadu UMY insya Allah rutin setiap Kamis, Pkl. 13.30 WIB – Continue reading

Suplemen Mengenal Tauhid # 3

Bismillah. Kaum muslimin yang dirahmati Allah, alhamdulillah kita bersyukur kepada Allah yang telah mencurahkan kepada kita petunjuk dan nikmat yang begitu banyak. Diantara nikmat yang paling besar adalah nikmat hidayah. Karena itulah orang yang paling mulia di sisi Allah adalah orang-orang yang paling bertakwa; karena mereka mengikuti hidayah Allah dan mempertahankannya.

Makna Kalimat Tauhid

Syahadat laa ilaha illallah maknanya adalah seorang hamba mengakui dengan lisan dan hatinya bahwa tidak ada ma’bud [sesembahan] yang benar kecuali Allah ‘azza wa jalla. Karena ilah bermakna ma’luh [sesembahan], sedangkan kata ta’alluh bermakna ta’abbud [beribadah]. Di dalam kalimat ini terkandung penafian dan penetapan. Penafian terdapat pada ungkapan laa ilaha, sedangkan penetapan terdapat pada ungkapan Continue reading