Bismillah.
Segala puji bagi Allah. Salawat dan salam semoga tercurah kepada Rasulullah. amma ba’du.
Kaum muslimin yang dirahmati Allah, tidaklah samar bagi kita bahwa agama Islam ini memiliki dasar-dasar dan pondasi. Ibarat sebuah bangunan megah maka Islam juga ditopang oleh pondasi yang kuat dan kokoh.