Masuk Surga Tanpa Hisab (Bagian 2)

Bismillah. Alhamdulillah dalam kesempatan ini kita kembali diberi kemudahan untuk melanjutkan seri pembahasan dari Kitab Tauhid karya Syaikh Muhammad at-Tamimi rahimahullah. Pada bagian sebelumnya kita telah masuk pembahasan mengenai keutamaan tauhid yang sangat besar yaitu pelakunya akan masuk surga tanpa hisab dan tanpa adzab. Maksudnya adalah orang yang benar-benar merealisasikan Read more…

Tawakal Kepada Allah

b42c8b60-1ce9-4bdd-8d59-806c94e8cc7c

Keterangan : Dikutip dari Kitab Syaikh al-Fauzan, Hakikat Tawakal Kepada Allah.

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Seandainya kalian bertawakal kepada Allah dengan sebenar-benar tawakal niscaya Allah akan memberikan rizki kepada kalian sebagaimana Allah berikan rizki kepada burung; ia pergi di pagi hari dalam keadaan lapar dan pulang di sore hari dalam keadaan kenyang.” (HR. Ahmad dan Tirmidzi, beliau -Tirmidzi- menyatakan hadits ini hasan)

(lebih…)